Jangan Sampai Ketinggalan, LAPAN Adakan Lomba Foto Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021, Simak Syaratnya

- 26 Mei 2021, 21:56 WIB
Jangan Sampai Ketinggalan, LAPAN Adakan Lomba Foto Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021, Simak Syaratnya./
Jangan Sampai Ketinggalan, LAPAN Adakan Lomba Foto Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021, Simak Syaratnya./ /Ade Mamad / Pikiran Rakyat/

MANTRA SUKABUMI - Gerhana Bulan Total (GBT) yang menghasilkan Super Blood Moon telah usai, sejak berlangsung pada Rabu, 26 Mei 2021 pukul 18.18 WIB.

Tidak sampai di situ, Lembaga Antariksa dan Penerbangan Nasional (LAPAN) sedang mengadakan lomba foto Gerhana Bulan Total untuk masyarakat Indonesia.

Untuk 3 orang pemenang di lomba foto Gerhana Bulan Total dari LAPAN ini, akan mendapatkan hadiah yang sangat menarik.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Bahaya, 6 Jenis Ikan Ini Sebaiknya Tak Dimakan Meski Beredar di Pasaran

Maka dari itu masyarakat jangan sampai tidak ikut berpartisipasi dalam lomba ini, karena waktu pengumpulan pun terbatas.

Berikut syarat dan ketentuan lomba foto Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021 dari LAPAN, dikutip mantrasukabumi.com dari unggahan @lapan_ri pada 25 Mei 2021.

1. Follow akun media sosial LAPAN di Instagram @lapan_ri

2. Foto asli hasil karya sendiri dan tidak melanggar hak cipta, serta karya belum pernah diikut sertakan dalam lomba atau pameran

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: LAPAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x