Beredar Video Kilatan Cahaya yang Diduga Meteor Jatuh di atas Gunung Merapi, Ini Kata BPPTKG dan Lapan

- 29 Mei 2021, 06:13 WIB
Terkait Foto Kilatan Cahaya Layaknya Komet Jatuh di Gunung Merapi Viral di Medsos, Ini Tanggapan BPPTKG
Terkait Foto Kilatan Cahaya Layaknya Komet Jatuh di Gunung Merapi Viral di Medsos, Ini Tanggapan BPPTKG /Instagram @bpptkg/

Baca Juga: Jadwal Rilis dan Spoiler Black Clover Chapter 295, Miss Charlotte vs Vanica

Sedangkan, untuk antisipasi meteorit besar, secara internasional sudah ada program pemantau asteroid sekitar bumi dengan biaya yang sangat mahal.

Program tersebut bernama Spaceguard yang ditujukan untuk mendeteksi asteroid dekat bumi dengan target capaian mendeteksi 90 persen asteroid berdiamater lebih dari 1 kilometer sampai 2008 yang kini terus berlanjut.

Bahkan, program NASA 2003 mengusulkan dana sekitar Rp2,5-Rp4,5 triliun untuk mendeteksi 90 persen asteroid dekat bumi yang berdiameter lebih dari 140 meter sampai 2028.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah