Soal Pembelian Alutsista Rp1,7 Kuadriliun, Gus Umar Hasibuan: Jubir Prabowo Subianto Paling Konyol

- 2 Juni 2021, 14:49 WIB
Tokoh Nahdlatul Ulama (NU), Umar Hasibuan atau Gus Umar.
Tokoh Nahdlatul Ulama (NU), Umar Hasibuan atau Gus Umar. /Instagram.com/@umar_hasibuan70

Dan menurutnya sangat mustahil Prabowo melakukan seperti itu, karena semua akan kembali kepada uang rakyat Indonesia melalui pajak negara.

"Jubir Bowo : Pembelian alutsista tak membebani negara krn pinjaman luar negeri. Emang kalau minjem ktk bayar pakai duit pribadi Bowo? Nggak kan? Pakai duit dari bayar pajak rakyat juga kan?," pungkas Gus Umar.

Baca Juga: 5 Gejala Penyakit Batu Ginjal yang Harus Segera Ditangani, Karena Sangat Berbahaya untuk Kesehatan

Seperti diketahui, Dahnil menyebut alutsista sangat urgen dan kondisinya sangat memprihatinkan.

Oleh karena itu, Kementerian Pertahanan berencana untuk mengajukan sebuah formula modernisasi Alpalhankam.

Pembiayaan Alpalhankam ini rencananya akan dilakukan secara berkala dan konsisten melalui mekanisme belanja Alpalhankam lima renstra.***

 

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x