Bantu Atasi Anemia, Berikut 5 Buah Penambah Darah yang Murah Meriah dan Mudah Didapat

- 24 Juli 2021, 09:00 WIB
Bantu Atasi Anemia, Berikut 5 Buah Penambah Darah yang Murah Meriah dan Mudah Didapat
Bantu Atasi Anemia, Berikut 5 Buah Penambah Darah yang Murah Meriah dan Mudah Didapat /Pexels/Andrea Piacquadio

2. Wortel

Vitamin A yang terdapat dalam Wortel ini sangat baik dalam pembentukan retinol yang berperan untuk membantu tubuh memproduksi sel darah merah serta mengantarkan oksigen ke sel-sel tubuh.

Baca Juga: Pada Hari Anak Nasional Jokowi Dicurhati Anak SD: Kami Jenuh Belajar Daring, Ingin Tatap Muka

3. Strawberry

Strawberry merupakan buah yang menjadi favorit banyak orang, selain itu juga ternyata dapat berperan sebagai penambah darah.

Sebab dalam buah Strawberry ini memiliki kandungan antioksidan yang tinggi serta dapat membantu tubuh untuk memproduksi sel darah merah.

4. Pepaya

Pepaya merupakan buah yang sangat baik untuk penambah darah sebab dalam satu buah ini memiliki kandungan yang kaya akan folat dan vitamin C sehingga sangat baik untuk mencegah anemia.

5. Jeruk

Buah jeruk merupakan buah yang sangat baik terutama untuk penambah darah, karena dalam satu buah ini mengandung asam folat tinggi.

Baca Juga: Cuaca Jakarta Hari ini Sabtu 24 Juli 2021, BMKG Sebut Beberapa Daerah Dilanda Hujan

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x