Nonton Langsung Balapan Formula E, Politisi PKS Mardani Ali Sera Sampaikan Kritik Keras

- 5 Juni 2022, 05:45 WIB
Politisi PKS Mardani Ali Sera mendukung jalannya demo 11 April 2022. /Instagram.com/@mardanialisera /
Politisi PKS Mardani Ali Sera mendukung jalannya demo 11 April 2022. /Instagram.com/@mardanialisera / /

 

MANTRA SUKABUMI - Politisi PKS Mardani Ali Sera menyampaikan kritik keras saat menonton balapan Formula E di Jakarta pada 4 Mei 2022.

Kritikan tersebut disampaikan Mardani Ali Sera pada akun media sosial Twitter pribadinya.

Mardani Ali Sera menyayangkan bahwa BUMN tidak ada yang menjadi sponsor pada ajang balap Formula E di Jakarta.

Baca Juga: Ajang Formula E Sukses, Anies Baswedan: Kami Persembahkan untuk Bumi Pertiwi dan Tidak Berhenti Sampai di Sini

Bahkan menurutnya Presiden Jokowi harus malu saat datang menonton langsung ke sirkuit di Ancol.

Karena sebagai Presiden tidak ada satu pun BUMN yang merupakan perusahaan milik negara yang mau mensponsori ajang tersebut.

" Luar biasa membludak penonton Mobil Balap tenaga listrik, generasi selanjutnya dari teknologi otomotif, Wajar Presiden bertemu Elon Musk," ujar Mardani Ali Sera seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun Twitternya @MardaniAliSera.

Hasil tangkap layar akun Instagram @MardaniAliSera
Hasil tangkap layar akun Instagram @MardaniAliSera Instagram @MardaniAliSera

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x