Fakta-fakta Dibalik Kematian Editor Metro TV Yodi Prabowo Sebelum Ditemukan Tewas Akibat Dibunuh

- 13 Juli 2020, 08:30 WIB
TKP pembunuhan salah satu editor Metro TV, YP.*
TKP pembunuhan salah satu editor Metro TV, YP.* /ANTARA/Laily Rahmawaty/ANTARA

"Di mana lebam itu diduga benda tumpul. Itu yang kami belum mendapatkan barang bukti. Jadi nanti kami akan lakukan pencarian kembali," jelas Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan.

Baca Juga: Pelaku Pembunuhan Editor Metro TV, Polisi Sebut Sempat Mampir di Warung Dekat Lokasi Penemuan Jasad

Baca Juga: Seorang Ayah Cabuli Anak Tirinya yang Berusia 12 Tahun di Kebun, Diancam dengan Batu Agar Tak Kabur

Terdapat luka tusuk di sekujur tubuh korban

Selain luka lebam, hasil autopsi jasad korban polisi juga menemukan luka tusuk di bagian dada dan leher korban. Diduga pelaku melakukan aksinya tersebut menggunakan pisau yang ditemukan ditempat kejadian.

"Yang kita temukan ada luka-luka terbuka pada leher dan dada korban akibat senjata tajam," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus.

Ditempat lain, Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, Irwan menyebutkan bahwa penyebab kematian Yodi Pradobowo dipastikan akibat luka tusuk di dadanya tersebut.

"Betul sekali, diduga hasil autopsi, ini bocoran awal dari teman-teman forensik, diduga meninggalnya karena tertusuk benda tajam di jantungnya," kata Irwan.

Baca Juga: Innalillahi, Nurhasanah Pengisi Suara Tokoh Animasi Doraemon Telah Meninggal Dunia

Baca Juga: Donald Trump Pakai Masker untuk Pertama Kali Selama Pandemi, Saat Kunjungi Rumah Sakit Militer di AS

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x