Tujuan Baznas, Diduga Dananya Digunakan Gubernur ini Buat Renovasi Rumah Kader Partai

- 30 Desember 2022, 21:53 WIB
Info lowongan kerja BAZNAS 2022
Info lowongan kerja BAZNAS 2022 /Disnakerja

Sementara Netizen mengkritik Gubernur Jawa Tengah tersebut, mengapa bantuan renovasi rumah hanya diberikan kepada kader partai dan bukan kepada masyarakat yang membutuhkan.

Berikut adalah tujuan BAZNAS, dikutip mantrasukabumi.com dari laman baznas.go.id

1. Terwujudnya BAZNAS sebagai lembaga pengelola zakat yang kuat, terpercaya, dan modern;

2. Terwujudnya pengumpulan zakat nasional yang optimal;

3. Terwujudnya penyaluran ZIS-DSKL yang efektif dalam pengentasan kemiskinan, peningkatan kesejahteraan ummat, dan pengurangan kesenjangan sosial;

4. Terwujudnya profesi amil zakat nasional yang kompeten, berintegritas, dan sejahtera;

Baca Juga: Mengenal Profil Lembaga BRIN, Heboh Gegara Beda Prediksi Cuaca Dengan BMKG

5. Terwujudnya sistem manajemen dan basis data pengelolaan zakat nasional yang mengadopsi teknologi mutakhir;

6. Terwujudnya perencanaan, pengendalian, pelaporan, dan pertanggungjawaban pengelolaan zakat dengan kelola yang baik dan terstandar;

7. Terwujudnya hubungan saling tolong menolong dalam kebaikan dan ketakwaan antara muzakki dan mustahik;

Halaman:

Editor: Fery Firmansyah

Sumber: baznas.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x