Penyakit Diabetes Hantui Anda? Jangan Khawatir, Berikut Cara Turunkan Gula Darah dengan Rempah dan Daun ini

- 1 Maret 2021, 13:42 WIB
Ilustrasi ginseng.
Ilustrasi ginseng. /Pixabay/whaltns17

Penyakit Diabetes Menghantui Anda, Jangan Khawatir, Turunkan Gula Darah dengan Rempah dan Daun ini

4. Jintan hitam

Jintan hitam sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh karena mampu melawan peradangan, menurunkan kadar lemak darah, dan menjaga kesehatan jantung maupun hati.

Selain itu, masakan yang mengandung Jintan hitam sangat baik dikonsumsi karena dapat mencegah diabetes.

Baca Juga: Tanggapi Investasi Miras, Ketua MUI: Kearifan Lokal Tidak Bisa Jadi Dalih

5. Jahe

Tahukah Anda, hampir di semua obat herbal mengandung jahe di dalamnya. kandungan yang terdapat pada jahe dapat menghangatkan badan termasuk mencegah diabetes.

6. Lidah buaya

Selain dapat dijadikan sebagai baahan untuk kecantikan kulit, termasuk kesehatan rambut, lidah buaya dipercaya dapat mencegah dan mengobati diabetes.

7. Bawang merah

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x