Kapan Sebaiknya Anak Masuk Pesantren? dr Aisyah Dahlan Menjawab

- 25 November 2021, 13:10 WIB
Kapan Sebaiknya Anak Masuk Pesantren? dr Aisyah Dahlan Menjawab
Kapan Sebaiknya Anak Masuk Pesantren? dr Aisyah Dahlan Menjawab /YouTube/Pecinta dr Aisah Dahlan, CHt

MANTRA SUKABUMI – Simak kapan sebaiknya anak masuk pesantren menurut dr Aisyah Dahlan.

Penjelasan dr Aisyah Dahlan ini patut dicermati oleh para orang tua yang berminat memasukkan anaknya ke pesantren.

Pesantren merupakan tempat menimba ilmu agama, lalu kapan sebaiknya anak masuk pesantren menurut dr Aisyah Dahlan?

Baca Juga: Terungkap Alasan Laki-Laki Jarang Insomnia? Kata dr Aisyah Dahlan Cepat Tertidur daripada Wanita

Sebagaimana dilihat mantrasukabumi.com dari kanal YouTube ALID TV pada Kamis, 25 November 2021, inilah penjelasan dr Aisyah Dahlan mengenai kapan anak sebaiknya masuk pesantren.

“Bagaimana pendapat Ibu jika anak sudah dimasukkan pesantren sejak dini, sejak usia SD, apakah ini baik untuk perkembangan anak?” ujar penanya kepada dr Aisyah Dahlan.

Pertanyaan ini mewakili para orang tua yang terkadang bingung kapan waktu yang tepat untuk memasukkan anak ke pesantren.

dr Aisyah Dahlan lantas menjawab bahwa kuncinya bukanlah masalah kapan anak tersebut masuk pesantren.

Namun, dr Aisyah Dahlan menekankan bahwa kuncinya ada pada niat orang tua.

“Kapan pun anak masuk pesantren, yang penting kitanya lurusin niat orang tuanya,” ucap dr Aisyah Dahlan.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x