Ternyata 5 Kebiasaan ini Dapat Picu Penuaan Dini, Salah Satunya Terlalu Lama Duduk

- 27 Januari 2021, 12:50 WIB
Ilustrasi Duduk. Ternyata 5 Kebiasaan ini Dapat Picu Penuaan Dini, Salah Satunya Terlalu Lama Duduk.*/
Ilustrasi Duduk. Ternyata 5 Kebiasaan ini Dapat Picu Penuaan Dini, Salah Satunya Terlalu Lama Duduk.*/ /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

5. Terlalu Berekspresi

Gerakan wajah yang berulang juga dapat mempercepat penuaan kulit. Saat Anda menggerakkan otot wajah, lekukan akan terbentuk di bawah permukaan kulit.

Kulit akan menua seiring dengan usia dan kehilangan elastisitasnya, sehingga kulit akan sulit untuk kembali ke bentuk normalnya.

Dengan begitu, lekukan yang muncul akibat ekspresi wajah terbentuk menjadi permanen sebagai garis-garis halus dan kerutan.

Beberapa ekspresi wajah yang cenderung membuat keriput lebih cepat terbentuk adalah ekspresi marah, mengernyitkan dahi, dan menyipitkan mata.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah