Kabar Gembira, Kartu Prakerja Gelombang 13 Mulai Dibuka Siang ini, Segera Siapkan Diri Anda

- 4 Maret 2021, 10:58 WIB
Pembukaan kartu prakerja gelombang 13
Pembukaan kartu prakerja gelombang 13 /Instagram.com/@prakerja.go.id/



MANTRA SUKABUMI - Kabar gembira untuk kita semua, siang ini gelombang 13 Kartu Prakerja akan segera dimulai siang ini, ayo segera siapkan diri Anda.

Kartu Prakerja merupakan salah satu bantuan biaya pelatihan bagi masyarakat Indonesia yang ingin memiliki atau meningkatkan keterampilannya.

Siang ini program Kartu Prakerja gelombang 13 segera dibuka siang ini, Anda bisa mengikutinya melalui akun resmi berikut ini.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Elit Demokrat: KLB Terancam Gagal Usai Muncul Nama Marzuki Alie yang Berakibat Pada Macetnya Logistik

Dikutip mantrasukabumi.com dari postingan akun instagram @prakerja.go.id, Kamis, 4 Maret 2021, segera siapkan diri Anda untuk mengikuti gelombang 13 Kartu Prakerja.

Untuk diketahui, Kartu Prakerja gelombang 13 akan segera dibuka siang ini.

"Gelombang 13 Kartu Prakerja akan dibuka jam 12.00 WIB," tulis @prakerja.go.id.

Bagi Anda yang ingin mengikuti program Kartu Prakerja gelombang 13 siang ini bisa melalui situs resmi ini.

"Kunjungi situs resmi kami hanya di www.prakerja.go.id untuk membuat akun dan mengikuti seleksi Kartu Prakerja," tulis @prakerja.go.id.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kartu Prakerja (@prakerja.go.id)

 
"Bagi Sobat yang akunnya sudah diverifikasi, jangan lupa untuk login dan klik 'Gabung' ke Gelombang 13 agar dapat masuk ke tahap seleksi," tulis @prakerja.go.id

Baca Juga: Tak Disangka, Bawang Putih hingga Madu Bisa Dijadikan Cara Ampuh Turunkan Berat Badan

Tapi harus diingat bahwa untuk mengikuti gelombang 13 Kartu Prakerja yang akan dibuka siang ini, pastikan Anda masuk kategori ini.

1. Warga Negara Indonesia

2. Berusia di atas 18 tahun

3. Tidak sedang sekolah atau kuliah

Berikut adalah cara mudah untuk mengikuti seleksi gelombang 13 Kartu Prakerja yang akan dimulai siang ini.

1. Buka www.prakerja.go.id pada browser handphone atau komputer kamu

2. Siapkan nomor Kartu Keluarga serta NIK kamu, masukkan data diri, dan ikuti petunjuk pada layar untuk menyelesaikan proses pembuatan akun

4. Siapkan kertas dan alat tulis untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online

Baca Juga: Tak Perlu Biaya Mahal, Berikut ini 5 Cara Mudah Turunkan Kadar Kolesterol

Baca Juga: Inilah 8 Tanda Mimpi Gigi Copot, Akan Ada Kematian hingga Mendapat Rezeki

5. Klik 'Gabung' pada Gelombang yang sedang dibuka

6. Nantikan pengumuman peserta yang lolos seleksi Gelombang melalui SMS

Tetap semangat untuk menjalani hari, dan pastikan data Anda sesuai dengan yang tercantum pada Kartu Tanda Penduduk.***


Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x