Sulawesi Utara Hentikan Sementara Vaksinasi Covid-19 Gunakan AstraZeneca, ini Alasannya

- 27 Maret 2021, 22:04 WIB
Kepercayaan masyarakat terhadap vaksin AstraZeneca karena adanya laporan kasus pembekuan darah yang langka pada beberapa orang.
Kepercayaan masyarakat terhadap vaksin AstraZeneca karena adanya laporan kasus pembekuan darah yang langka pada beberapa orang. /REUTERS/Dado Ruvic

 

MANTRA SUKABUMI - Kasus penyebaran Covid-19 di Indonesia masih terus meningkat setiap harinya hingga saat ini.

Oleh karena itu, pemerintah pun terus berupaya melakukan pemutusan mata rantai Covid-19 dengan cara melakukan vaksinasi kepada masyarakat.

Namun, di Sulawesi Utara vaksinasi Covid-19 menggunakan AstraZeneca dihentikan sementara lantaran memicu berbagai gejala.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Mumpung Masih Ada Waktu, Nanti Malam Listrik di Indonesia dan Seluruh Dunia akan Mati

Penghentian tersebut setelah warga yang divaksin merasakan berbagai gejala seperti demam, menggigil, sakit kepala, badan terasa sakit dan lemas.

Hal itu, disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara, dr Debie KR Kalalo MScPH di Manado pada Sabtu, 27 Maret 2021.

Menurut Debie KR Kalalo vaksinasi Covid-19 menggunakan AstraZeneca dihentikan sementara sambil menunggu konfirmasi darib badan kesehatan dunia (WHO)

Halaman:

Editor: Fauzan Evan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah