Prabowo Subianto Datangi Keluarga Prajurit Korban KRI Nanggala 402, Netizen: Jokowi Sudah Kunjungi Belum

- 26 April 2021, 13:46 WIB
Menteri Pertahanan (Menhan) RI, Prabowo Subianto.
Menteri Pertahanan (Menhan) RI, Prabowo Subianto. /Instagram/@prabowo


MANTRA SUKABUMI - Penuh haru, Menteri Pertahanan Menhan Prabowo Subianto datangi keluarga prajurit korban kapal selam KRI Nanggala 402 yang tenggelam di perairan Bali.

Dalam kunjungan tersebut, Netizen mempertanyakan apakah presiden republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) sudah mengunjungi keluarga korban atau belum.

Hal tersebut di unggah langsung melalui akun Instagram @indonesiaadilmakmur pada Senin 26 April 2021.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Pantas Saja Para Awak KRI Nanggala 402 Tak Berenang Keluar Saat Kapal Tenggelam, Ternyata ini Alasannya

"Tugas terberat menjadi seorang komandan adalah ketika menyampaikan berita duka kepada keluarga prajurit," tulis akun tersebut, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam unggahan akun Instagram @indonesiaadilmakmur pada Senin 26 April 2021.



Dalam unggahan tersebut, Menhan Prabowo Subianto sedang menangis sambil memeluk keluarga korban kapal tenggelam KRI Nanggala di perairan Bali tersebut.

Tan hanya itu, beliau juga berdiskusi dengan istri almarhum prajurit KRI Nanggala 402 tersebut sambil memperlihatkan foto keluarga prajurit KRI Nanggala 402.

Disisi lain, Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto bikin haru masyarakat. Pasalnya ia akan memberikan beasiswa full sampai universitas bagi keluarga korban kapal tenggelam KRI Nanggala 402.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah