Vaksinasi Covid-19 Dilakukan Mulai November 2020, MUI Jamin Kehalalannya

- 3 November 2020, 12:50 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19: Tiongkok klaim vaksin Covid-19 produksi negaranya aman bagi manusia dan telah ditawarkan secara daring.
Ilustrasi vaksin Covid-19: Tiongkok klaim vaksin Covid-19 produksi negaranya aman bagi manusia dan telah ditawarkan secara daring. /PIXABAY/ckstockphoto

 

MANTRA SUKABUMI - Indonesia akan segera melakukan imunisasi massal vaksin corona.

Vaksinasi Covid-19 pertama akan dilakukan akhir November-Desember 2020.

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Majelis Ulama Indonesia (MUI) beserta Kementerian Agama akan memastikan terlebih dahulu keamanan dan kehalalan vaksin buatan China tersebut.

Baca Juga: ShopeePay Kembali dengan Merchant Baru untuk Kamu Nikmati Minggu Ini!

Baca Juga: Mudahnya Transfer Saldo ShopeePay, Ikuti 5 Langkah Ini

Dikutip Mantrasukabumi.com dari Antara, menurut Ketua Tim Penanganan Covid-19 dan Pemilihan Ekonomi Nasional, (PC-PEN), Airlangga Hartarto, ada 6 kelompok masyarakat yang akan dijadikan prooritas dalam pemberian vaksin virus corona.

Kelompok masyarakat yang termasuk dalam penerima vaksin virus corona meliputi:

1. Garda depan meliputi tim medis, pelayan kesehatan, TNI Polri dan aparat hukum sebanyak 3,5 juta orang.

2. Tokoh masyarakat, tokoh agama, dan perangkat daerah sebanyak 5 juta orang.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x