BMKG Rilis Peringatan Dini Perkiraan Gelombang Tinggi Disejumlah Perairan Wilayah Indonesia

- 6 November 2020, 19:06 WIB
Peringatan dini gelombang tinggi kawasan perairan Indonesia oleh BMKG.
Peringatan dini gelombang tinggi kawasan perairan Indonesia oleh BMKG. /Instagram BMKG

MANTRA SUKABUMI - BMKG rilis peringatan dini perkiraan gelombang tinggi dan cuaca disejumlah perairan wilayah Indonesia.

Berikut update perakiraan harian tinggi gelombang wilayah perairan padat Aktivitas pelayaran.

Informasi ini berlaku mulai Jumat, 6 November 2020 pukul 7.00 WIB hingga Sabtu, 7 November 2020 pukul 19.00 WIB.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: MAN 3 Karawang Jadi Tuan Rumah Simulasi Skala Besar Ujian Berbasis Komputer Daring 2020 Tahap 2

Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) menginformasikan terkait peringatan dini status gelombang tinggi disejumlah perairan wilayah Indonesia.

Berikut data BMKG perkiraan gelombang tinggi disejumlah perairan wilayah Indonesia dikutip mantrasukabumi.com com dari laman maritim.bmkg.go.id, pada jumat, 6 November 2020.

Terdapat Siklon Tropis Goni (1000 hPa) di Perairan barat Filipina memberikan dampak tidak langsung terhadap tinggi gelombang di Laut Natuna Utara, Perairan utara Kep. Anambas dan Natuna

Sirkulasi terpantau di Laut Natuna, Pola angin di wilayah Indonesia pada umumnya bergerak dari Tenggara - Barat Daya dengan kecepatan angin berkisar 5 - 20 knot.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x