8 Tips Aman Berkendara Saat Pergi Mudik, Salah Satunya Periksa Kondisi Kendaraan

- 14 April 2023, 21:31 WIB
8 Tips Aman Berkendara Saat Pergi Mudik, Salah Satunya Periksa Kondisi Kendaraan
8 Tips Aman Berkendara Saat Pergi Mudik, Salah Satunya Periksa Kondisi Kendaraan /Kathy/Unsplash

Pemeriksaan tersebut seperti ban, rem, mesin dan lain sebagainya pada kendaraan yang akan digunakan untuk pergi mudik.

2. Gunakan Perlengkapan Keselamatan

Pastikan ketika pergi mudik anda menggunakan perlengkapan keselamatan yang sesuai standar SNI, seperti helm, jaket dan lain sebagainya yang diperlukan ketika berkendara.

3. Lakukan Peregangan

Hal ini bertujuan untuk melemaskan semua otot pada tubuh anda saat berkendara supaya tidak tegang dalam perjalanan.

Baca Juga: Mudik Gratis 2023! Ayo Daftar Mudik Gratis Naik Kapal Perang TNI AL, Rute Jakarta, Surabaya dan Semarang

4.Patuhi Semua Rambu Lalu Lintas

Agar tehindar dari kecelakaan maka diharapkan untuk mematuhi semua rambu lalu lintas saat berkendara.

5. Atur Kecepatan Tetap Normal

Tidak sedikit kecelakaan yang terjadi disebabkan oleh kecepatan yang tidak normal dan diatas rata-rata. Hal ini berbahaya bagi keselamatan para pengendara.

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x