Jangan Khawatir jika Pendaftaran dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 Ditolak, Ini Solusinya

- 12 Februari 2022, 06:50 WIB
Jangan Khawatir jika Pendaftaran dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 Ditolak, Ini Solusinya
Jangan Khawatir jika Pendaftaran dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 Ditolak, Ini Solusinya /ppg.kemdikbud.go.id

MANTRA SUKABUMI - Calon peserta PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 tidak perlu khawatir jika mengalami penolakan berkas PPG Dalam Jabatan Tahun 2022.

Program PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 ini mengumumkan ada 3 kategori hasil seleksi administrasi calon peserta.

Melalui laman resmi ppg.kemdikbud.go.id, ketiga kategori tersebut adalah disetujui, ditolak permanen, dan ditolak dengan perbaikan.

Baca Juga: Cek Daftar Linieritas Ijazah S1 D4 Lengkap PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 Tiap Jenjang: Simak Disini

Calon peserta yang mendapat hasil ditolak tidak perlu khawatir jika hasil seleksi tersebut keterangannya ditolak dengan perbaikan.

Pasalanya, calon peserta PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 hanya perlu memperbaiki hal-hal yang dinyatakan ditolak.

Namun jika calon peserta PPG Dalam Jabatan mengalami penolakan permanen, maka tidak bisa mengikuti PPG Dalam Jabatan Tahun 2022.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari laman ppg.kemdikbud.go.id, berikut 3 kategori hasil verifikasi seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan Tahun 2022.

1. Disetujui

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: ppg.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah