Sering Tak Nyaman? Inilah 4 Posisi Tidur yang Baik dan Benar

- 12 Agustus 2020, 05:30 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /Pexels/

 

MANTRA SUKABUMI - Umumnya, kita tahu bahwa posisi tidur yang baik dilakukan yaitu telentang, tengkurap, atau miring (berbaring menyamping).

Jika posisi tidur yang kamu ambil mengakibatkan ketidaknyamanan atau muncul rasa sakit ketika bangun, maka sebaiknya kamu mengganti posisi tidur. Jika kamu tetap tidur dalam posisi yang salah, maka dikhawatirkan dapat mengganggu kesehatan nantinya.

Salah satu masalah yang bisa terjadi kalau kamu tidak mendapatkan posisi tidur yang baik adalah nyeri punggung bawah, sakit kepala dan terkadang nyeri leher. Posisi tidur harus diperhatikan untuk menjaga lekukan alami tulang belakang saat berbaring di tempat tidur.

Baca Juga: Kapan Anak Harus Tidur Pisah Dengan Orangtua, Simak Penjelasannya

Baca Juga: Waspada Bahaya Menggunakan HP Sebelum Tidur, Berikut Cara Mencegahnya

Kamu harus memastikan kepala, bahu, dan pinggul pada posisi sejajar. Posisi tidur yang baik berpengaruh terhadap kondisi tubuh dan kesehatan seseorang. Jadi, setiap orang memiliki posisi tidur yang berbeda satu sama lain.

Selain itu, posisi tidur yang baik bisa disesuaikan dengan kondisi kesehatan seseorang. Maka dari itu, kalau kamu merasa ada ketidaknyamanan ketika memilih posisi tidur, sebaiknya kamu berkonsultasi dengan dokter.

Ini dia posisi yang baik dan benar, dilansir Mantrasukabumi.com dari Blog SpaceStoke;

Baca Juga: Susah Bangun Tidur Waktu Subuh, Jangan-jangan Anda Dikencingi Setan. Ini Tips dan Doa Penangkal-nya

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah