Cara Efektif untuk Lindungi Anak dari Pneumonia, Berikut Beberapa Fakta yang Wajib Diketahui

- 26 September 2020, 18:00 WIB
ILUSTRASI Cara Efektif ntuk Lindungi Anak dari Pneumonia, Berikut Beberapa Fakta yang Wajib Diketahui
ILUSTRASI Cara Efektif ntuk Lindungi Anak dari Pneumonia, Berikut Beberapa Fakta yang Wajib Diketahui //Unplash/.*/Unplash

 

MANTRA SUKABUMI – Anak sering mengalami gejala flu, dan itu sudah biasa tejadi, perawatan yang dilakukan para kebanyakan orang tua yaitu memberikan obat flu biasa.

Namun sekarang ada penyakit yang dikenal dengan pneumonia, yang mana gajala yang ditimbulkan seperti gejala flu biasa.

Pneumonia disebut-sebut sabagai penyakit yang cukup berisiko, yang kebanyakan penderitanya adalah balita.

Baca Juga: Lihat Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini untuk Sambut Gajian

Baca Juga: Waspada Happy Hypoxia Serangan Covid-19 Tanpa Gejala, Lakukan Deteksi Dini dan Pahami Kondisinya  

Sebagaimana dikutip Mantrasukabumi.com dari ANTARA pada Sabtu, 26 September 2020, bahwa Pneumonia merupakan penyebab kematian terbesar kedua pada balita di Indonesia.

Namun, jika orangtua belum memahami apa itu pneumonia serta pencegahannya, orangtua tanpa sengaja dapat menyalahartikan gejala pneumonia sebagai gejala flu biasa, sehingga anak tidak mendapatkan perawatan yang seharusnya.

Tanpa perawatan yang benar, pneumonia dapat mengakibatkan komplikasi seperti kesulitan bernafas, infeksi aliran darah, penumpukan cairan atau nanah di dalam atau di sekitar paru dan kematian.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x