Muannas Alaidid ke Ustadz Yahya Waloni: Mau Sampai Kapan Orang Pemecah Belah Begini Dibiarkan

- 4 April 2021, 06:14 WIB
Muannas Alaidid menanggapi JPU yang mengutip hadist saat tanggapi eksepsi dari Habib Rizieq Shihab atau HRS dalam sidang.*
Muannas Alaidid menanggapi JPU yang mengutip hadist saat tanggapi eksepsi dari Habib Rizieq Shihab atau HRS dalam sidang.* /Twitter/@muannas_alaidid

MANTRA SUKABUMI - Ketua Cyber Indonesia Muannas Alaidid menegur ustadz atau Penceramah Ustadz Yahya Waloni yang viral akhir-akhir ini.

Muannas Alaidid menyampaikan bahwa Ustadz Yahya Waloni adalah orang selalu memecah belah akan pendapatnya.

Maka dari itu, Muannas Alaidid mempertanyakan bahwa Ustadz Yahya Waloni kenapa masih di biarkan dan belum di proses hukum.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Hinca Pandjaitan Samakan Anies Baswedan dengan Legenda Liverpool, Ferdinand Hutahaean: Kasihan Gerrard

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Muannas Alaidid melalui akun Twitter milik pribadinya @muannas_alaidid pada Sabtu 3 April 2021.

"Mau sampai kapan orang memecah belah kayak begini dibiarkan?," tulis Muannas, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam cuitan akun Twitter @muannas_alaidid pada Minggu 4 April 2021.

Kendati demikian, Muannas Alaidid mengatakan bahwa kita sebagai bangsa akan hancur jika tidak mampu hidup dalam keragaman dan saing menjatuhkan karena perbedaan.

"Peradaban kita sebagai bangsa akan hancur jika kita tidak mampu hidup dalam keragaman dan saling menjatuhkan karena perbedaan keyakinan," tulis selanjutnya.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x