Soal Sidang HRS, Andi Arief Minta Jokowi Lakukan Rekonsiliasi Ketimbang Dilanjutkan

- 18 April 2021, 10:57 WIB
Andi Arief  Komentari Penahanan HRS, Syahganda, Jumhur: Mereka Tahanan Politik yang Layak Dibebaskan!
Andi Arief Komentari Penahanan HRS, Syahganda, Jumhur: Mereka Tahanan Politik yang Layak Dibebaskan! /Twitter @jansen_jsp//

 

MANTRA SUKABUMI - Ketua Bapilu Partai Demokrat Andi Arief meminta Presiden untuk melakukan rekonsiliasi terhadap persidangan Habib Rizieq Shihab.

Hal demikian, Menurut Andi untuk mengembalikan situasi Tanah Air kembali kondusif.

"Saya mengusulkan agar situasi makin damai dan legacy pak Jokowi bagus buat semua rakyat adalah dengan melakukan Rekonsiliasi," kata Ketua Bapilu Andi Arief setelah selesai webinar tentang pengadilan HRS, dikutip mantrasukabumi.com dari Twitter @Andiarief__ pada Minggu, 18 April 2021.

 Baca Juga: Jajan di Kantin hingga Staycation di Hotel, ShopeePay Hadirkan Cashback 30%

Baca Juga: Pantas Saja Nabi Muhammad SAW Larang Umatnya Cabut Uban, Ternyata ini Alasannya

Menurut Andi, dengan rekonsiliasi, bertujuan agar seluruh elemen bangsa kembali damai.

Tak hanya itu, Andi juga meminta Presiden Jokowi untuk memberhentikan sidang Habib Rizieq Shihab.

"Ketimbang melanjutkan persidangan yang timpang terhadap HRS, Syahganda, Jumhur dll," kata Andi.

 Baca Juga: Ketua TP3 Sebut Ngabalin Lebih Teroris, Refly Harun : Kasihan Hehamahua Orang Jujur Distigma Macam-macam

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah