Jarang Orang Tahu, Ternyata Gula Aren Sangat Berkhasiat dan Sehat Jika Dikonsumsi

- 11 Oktober 2020, 06:05 WIB
Gula Merah
Gula Merah /Toko pedia

MANTRA SUKABUMI – Gula merah terbuat dari air nira dari pohon aren berusia 5 tahun yang disadap dan mengeluarkan sarinya.

Nama gula aren kini makin terkenal namanya gara-gara minuman boba (bubble). Ternyata, walaupun kalorinya yang cukup banyak ternyata ada manfaat gula aren lainnya yang enggak diketahui banyak orang.

Dalam pembuatan menjadi gula aren umumnya menggunakan jenis bunga jantan yang lebih berkualitas dan lebih banyak hasilnya.

Baca Juga: Mengejutkan, Sule Ternyata Diam-diam Sudah Nikahi Nathalie Holscher

Baca Juga: Wanita Simpanan Ancam Anggota DPR Inisial N dari Partai Kuning Jika Tak Cabut UU Cipta Kerja

Gula merah, biasa disebut orang Jawa sebagai Gula Jawa yang menyimpan sejuta manfaat untuk tubuh manusia.

Ingin tahu apa saja manfaatnya, berikut adalah manfaat dari gula aren, sebagaimana mantrasukabumi.com lansir dari 99.co :

Meningkatkan Kualitas Sperma

Kemudian, manfaat gula aren untuk pria yaitu, bisa mencampur gula aren dengan bubuk amla guna meningkatkan kualitas sperma.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x