Jarang Orang Tahu, Ternyata Gula Aren Sangat Berkhasiat dan Sehat Jika Dikonsumsi

- 11 Oktober 2020, 06:05 WIB
Gula Merah
Gula Merah /Toko pedia

MANTRA SUKABUMI – Gula merah terbuat dari air nira dari pohon aren berusia 5 tahun yang disadap dan mengeluarkan sarinya.

Nama gula aren kini makin terkenal namanya gara-gara minuman boba (bubble). Ternyata, walaupun kalorinya yang cukup banyak ternyata ada manfaat gula aren lainnya yang enggak diketahui banyak orang.

Dalam pembuatan menjadi gula aren umumnya menggunakan jenis bunga jantan yang lebih berkualitas dan lebih banyak hasilnya.

Baca Juga: Mengejutkan, Sule Ternyata Diam-diam Sudah Nikahi Nathalie Holscher

Baca Juga: Wanita Simpanan Ancam Anggota DPR Inisial N dari Partai Kuning Jika Tak Cabut UU Cipta Kerja

Gula merah, biasa disebut orang Jawa sebagai Gula Jawa yang menyimpan sejuta manfaat untuk tubuh manusia.

Ingin tahu apa saja manfaatnya, berikut adalah manfaat dari gula aren, sebagaimana mantrasukabumi.com lansir dari 99.co :

Meningkatkan Kualitas Sperma

Kemudian, manfaat gula aren untuk pria yaitu, bisa mencampur gula aren dengan bubuk amla guna meningkatkan kualitas sperma.

Gula merah ini dikenal dapat meningkatkan produksi sperma juga membantu dalam mengurangi kelemahan tubuh hingga masalah kencing pada pria.

Menangkal Penyakit Kanker

Lalu, manfaat gula aren untuk kesehatan tubuh ternyata punya peran yang kuat untuk menangkal dan mencegah kanker. Hal ini karena kandungan antioksidan gula merah yang cukup tinggi.

Obati Sariawan

Manfaat gula aren yang pertama yaitu, bisa mengobati sariawan pada gusi atau bibir kamu. Konsumsilah gula aren atau dalam bentuk makanan lainnya.

Menurunkan Berat Badan

Manfaat gula aren untuk diet ternyata belum banyak diketahui orang. Gula aren ini memiliki kadar potasium yang tinggi dan bisa membantu meningkatkan metabolisme tubuh.

Selain itu, gula aren juga dapat mempertahankan keseimbangan elektrolit dalam tubuh juga membantu mengeluarkan racun di dalamnya. Maka dari itu, gula aren bisa membantu membakar kalori dalam tubuhmu, lho.

Baca Juga: BMKG: Fenomena La Nina Moderate Sudah di Depan Mata, Trend Gempa Naik dan Berpotensi Tsunami

Baca Juga: Kenikmatan Surga Bagi Hambanya yang Bertakwa dan Beriman Kepada Allah SWT

Menjaga Kadar Kolestrol Tetap Normal

Tak hanya bisa mencegah penyakit kanker, manfaat gula aren untuk kolestrol pun sangat baik.

Gula aren bisa menjaga kadar kolestrol tetap normal karena adanya kandungan niasin atau vitamin B3 yang cukup banyak.

Bisa Mengobati Gejala Flu

Khasiat gula aren juga bermanfaat bagi anak-cucu kita di rumah. Manfaat gula aren untuk anak dapat diberikan saat sedang menderita batuk.

Pilek, pembengkakan, retensi air, dan juga gejala flu pun bisa diobati dengan mengonsumsi gula aren. Untuk itu, konsumsilah dengan mencampurnya ke dalam air hangat.

Mengurangi Rasa Sakit Saat Maag

Gula aren benar-benar berbeda dengan gula lainnya. Manfaat gula aren untuk asam lambung bisa kamu manfaatkan ketika sedang mengalami sakit maag.

Baca Juga: Ternyata Dengan Mensyukuri Nikmat Allah SWT, Akan Dijauhkan dari AzabNya

Konsumsilah gula aren sebagai solusi termudah. Salah satu unsur farmakologi yang membantu dalam hal ini yakni, Ribloflavin.

Kandungan ini mampu mengganti sel yang rusak pada sistem pencernaan sehingga bisa mengembalikan sel yang rusak menjadi sel baru yang tidak bermasalah lagi.

Walupun banyak manfaatnya, jangan terlalu banyak mengonsumsi nya, jika terlalu banyak akan menimbulkan efek samping yang sangat serius. Semoga informasi diatas bermanfaat.**

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah