5 Pola Makan Sahur Sehat Agar Terhindar dari Perut Buncit Saat Berpuasa, Salah Satunya Hindari Soda

- 12 April 2022, 11:30 WIB
Simak beberapa pola makan sehat agar dapat terhindar dari perut yang buncit setelah melaksanakan satu bulan ibadah puasa Ramadhan
Simak beberapa pola makan sehat agar dapat terhindar dari perut yang buncit setelah melaksanakan satu bulan ibadah puasa Ramadhan /Unsplash/ Towfiqu Barbhuiya/

1. Jangan lewatkan sahur

Pada dasarnya, menyantap sahur di bulan Ramadhan sama seperti menyantap sarapan di waktu normal.

Namun banyak yang masih mengabaikan sahur, mulai dari waktu yang terlalu dini untuk sarapan dan lain sebagainya.

Menurut Jonathan Valdez, dengan meninggalkan sarapan (sahur) justru akan membuat peluang seseorang gendut menjadi besar.

Oleh karena itu, pastikan untuk tidak melewatkan sahur.

Baca Juga: 5 Jenis Dosa yang Membuat Pahala Puasa Sia-sia, Memandang Lawan Jenis dengan Nafsu Salah Satunya

2. Hindari minuman bersoda

Minuman bersoda memang terasa menyegarkan, namun jika dikonsumsi secara berlebihan justru akan membuat perut menjadi buncit.

Sebagai gantinya anda dianjurkan untuk banyak minum air putih saat sahur, terutama air hangat.

Selain sehat, air putih akan membuat anda tidak cepat haus saat menjalankan puasa.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x