Dijamin Terpanggil, Begini Kriteria dan Cara untuk Lolos PPG Dalam Jabatan Tahap 2 Tahun 2022

- 7 Maret 2022, 16:00 WIB
Dijamin Terpanggil, Begini Kriteria dan Cara untuk Lolos PPG 2022
Dijamin Terpanggil, Begini Kriteria dan Cara untuk Lolos PPG 2022 /Instagram.com/@ppgkemendikbud

Dalam pasal 2 Permendikbud tersebut guru yang ditugaskan sebagai kepala sekolah pada poin B adalah guru yang memiliki sertifikat pendidik.

2. Desain kurikulum

Kemudian secara kurikulum, desain kurikulum untuk PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 ini memang didesain untuk guru bukan untuk kepala sekolah.

Pada program PPG Dalam Jabatan Tahun 2022, ada kegiatan semacam membuat video pembelajaran atau Penelitian Tindakan Kelas atau PTK yang itu tidak dilakukan kepala sekolah.

Pasalnya kepala sekolah kini tidak diwajibkan untuk mengajar atau tidak memiliki jam mengajar.***

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: ppg.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah