Ingin Miliki Sertifikasi dan Tunjangan Profesi Guru, Berikut Cara Daftar dan Tahapannya

- 30 Juni 2022, 17:20 WIB
Cara daftar dan tahapan agar mendapatkan sertifikasi Tunjangan Profesi Guru atau TPG tahun 2022 bagi guru honorer
Cara daftar dan tahapan agar mendapatkan sertifikasi Tunjangan Profesi Guru atau TPG tahun 2022 bagi guru honorer /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/moerschy / 293 images

a. Konfirmasi kesediaan

b. Penetapan calon mahasiswa PPG Dalam Jabatan Tahun 2022

c. Lapor diri

d. Analisis materi pembelajaran berbasis masalah, literasi, dan HOTS 5 SKS

e Desain pembelajaran inovatif 3 SKS

f. Uji konfrehensif

g. Praktik pembelajaran inovatif

h. UKMPPG dengan rincian UKIN 4 hari dan UP 2 hari.

5. Setelah melewati semua tahap tersebut dan dinyatakan lulus, maka peserta berhak menyandang predikat guru professional

Selain itu peserta akan diberikan sertifikat pendidik dan Tunjangan Profesi Guru atau sertifikasi.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah